23 Desember 2009

SUMBAR INITIATIVE MEETING

Disampaikan oleh Dr. Romeo Rissal Pandjialam, Pemimpin Bank Indonesia Padang, Korwil Sumbar, Riau, Jambi & KepriDi Acara Sumbar Initiative MeetingPadang 26 Nopember 2009Gempa yang terjadi di Sumbar pada tanggal 30 September 2009 lalu telah mengakibatkan arah perekonomian Sumbar yang mulai membaik antara lain akibat krisis global, kembali berbalik arah. Berdasarkan perhitungan awal yang dilakukan BNPB bersama Bank Dunia, kerusakan dan kerugian diperkirakan mencapai Rp.21,6 trilyun. Infrastruktur...
Selengkapnya »

09 November 2009

Strategi Penerapan Ekonomi Syariah di Ranah Minang

Jika dikilas balik, sepanjang tahun 2009 ini banyak prestasi yang telah dicapai oleh ekonomi Sumbar, diantaranya pertumbuhan rata-rata diatas nasional, governance yang telah ditata oleh Pemda sejak Reformasi, kekuatan ekonomi rakyat yang semakin kokoh, keberhasilan ranah merangkul rantau, dan kemampuan Pemda membangun sistem untuk menghadapi globalisasi (sesuai pernyataan Presiden SBY bahwa ada 2 provinsi yaitu Sumbar dan Bali) Bicara ekonomi sumbar maka seharusnya kita bicara mengenai Ekonomi berbasis...
Selengkapnya »

Strategy & Work Plans For West Sumatra’s Economic Recovery

Ketika saya ditugaskan sebagai Pemimpin Kantor Regional Bank Indonesia untuk Wilayah Sumatera Bagian Tengah pada 3 Agustus 2009, saya menyatakan dengan jelas kepada setiap orang bahwa motto tentang Sumatera Barat: "Menempatkan Sumbar Sebagai Daerah Percontohan Penerapan Ekonomi Syariah". (Positioning West Sumatra as Leading Model for Shariah Economy). Dan pengembangan kewirausahaan akan menjadi bagian yang sangat penting dalam perekonomian Sumatera Barat.Untuk memperkenalkan ide tersebut, saya...
Selengkapnya »

14 September 2009

Prospek Ekonomi dan Perbankan Sumatera Barat

Sejak krisis global melanda, dan memasuki triwulan III 2009 ini, pertumbuhan ekonomi nasional menunjukkan perlambatan dari 4,4% pada triwulan I-2009 menjadi 4,0% pada triwulan II-2009. Faktor eksternal yang mempengaruhinya antara lain kontraksi ekonomi global masih berlanjut, penurunan harga komoditas global cenderung tertahan, dan Inflasi global masih dalam tren menurun. Sedangkan faktor internalnya adalah stimulus fiskal (terutama di daerah) masih tertahan, dan perkembangan investasi belum bergairah....
Selengkapnya »

04 September 2009

Membumikan Sistem Ekonomi Shariah (Part I)

Janji itu…… Menyejahterakan Rakyat BanyakKetika para founding fathers negeri ini menjanjikan “kesejahteraan bagi seluruh rakyat”, tentunya para pejuang itu meyakini bahwa nawaitu itu sungguh memungkinkan untuk dicapai. Namun perjalanan bangsa yang sudah cukup panjang ini belum memperlihatkan tanda-tanda akan kesejahteraan rakyat banyak. Rakyat kecil di desa-desa, di pesisir pantai, rakyat buruh dan rakyat di pasar-pasar tradisional masih menjalani kehidupan marginal. Masih jauh panggang dari api....
Selengkapnya »